PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERAATIF TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT) TERHADAP PENGUASAAN KONSEP HUKUM HOOKE KELAS XI MIPA SMA NEGERI 51 JAKARTA

  • Raisandy Aziz Prodi Pendidikan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Jakarta, Jalan Rawamangun Muka No 1, Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta (13220)
  • Dwi Susanti Prodi Pendidikan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Jakarta, Jalan Rawamangun Muka No 1, Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta (13220)
  • Raihanati Raihanati Prodi Pendidikan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Jakarta, Jalan Rawamangun Muka No 1, Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta (13220)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa peningkatan kualitas nilai antara kelas yang menggunakan model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Team Games Tournament) dengan kelas Pembelajaran langsung (Direct Instruction) di SMA Negeri 51 Jakarta kelas XI MIPA. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif yang berfokus pada penguasaan konsep hukum Hooke dalam ilmu fisika dalam melihat pengaruh model pembelajaran kooperatif Tipe TGT. Hasil penelitian diuraikan menggunakan purposive sampling yang membandingkan selisih perbedaan 2 (dua) kelas yaitu kelas eksperimen melalui model pembelajaran Team Games Tournament dan kelas kontrol melalui model Pembelajaran Langsung pada siswa lalu mengukur tingkat kemampuan penguasaan konsep hukum hooke. Dari hasil penelitian ini menunjukkan peningkatan hasil belajar siswa dari kelas eksperimen yang terlihat lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol. Hal ini dibuktikan dari nilai rata-rata test akhir (post test) kelas eksperimen = 78,4 dan kelas kontrol = 74,31. Dari hasil posttest itu telah dilakukan tindakan berupa uji-t dan dapat diperoleh thitung = 1,882 dan tTABEL = 1,717, Melalui hasil uji-t bahwa thitung > tTABEL , sehingga kesimpulannya H0 ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat dikatakan model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Team Games Tournament) terhadap penguasaan konsep Hukum Hooke dalam ilmu Fisika memiliki pengaruh terhadap hasil belajar siswa di SMAN 51 Jakarta.

References

Anas Suditjono, 2010,Pengantar Statistik Pendidikan, (Jakarta: Rajawali Pers), hlm.298

Bitar, 2019, “Hukum Hooke : Pengertian, aplikasi, bunyi dan Rumus beserta contohnya secara lengkap” diakses dari https://www.gurupendidikan.co.id//hukum-hooke-pengertian-aplikasi- bunyi-dan-rumus-beserta- contohnya-secara-lengkap/pada 08 februari 2019 pukul 20.19

Christensen, L.B. (2001). Experimental Methodology (8th Ed.). Boston: Allyn and Bacon., hlm 65

Cut Rauzah Tinur, 2017, “Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Games Tournament terhadap peningkatan hasil belajar siswa pada pokok bahasan pesawat sederhana kelas VIII di SMPS Babul Maghfirah”, Skripsi Prodi Pendidikan Fisika UIN Ar-Raniry, Darussalam Banda Aceh., hlm 2., diakses dari https://slidedocuments.org/philosophy-of-the- money.html?utm_source=skripsi-diajukan-oleh-cut-rauzah-tinur-nim- mahasiswa-fakultas-tarbiyah-dan-keguruan-prodi-pendidikan-fisika ., pada tanggal 4 april 2018 pukul 8.00

Ekocin, 2011, “Model Pembelajaran Teams Games Tournaments”, diakses dari https://ekocin.wordpress.com/2011/06/17/model- pembelajaran-teams-games-tournaments-tgt-2/, pada tanggal 08 april 2018 pukul 21.49

Fery Norcahyo, 2013, “Perbandingan Penggunaan Model Pembelajaran Team Games Tournament (TGT) Dengan Model Pembelajaran Student Teams Achievement Divisions (STAD) Terhadap Hasil Belajar Sejarah Kelas XI IPS

SMA Laboratorium UM Kota Malang”, diakses dari http://karya- ilmiah.um.ac.id/index.php/sejarah/article/view/30147, pada tanggal 4 april 2018 pukul 8.26

Kardi, Soeparman. Mohammad Nur. 2000. Pengajaran Langsung. Surabaya: Universitas Negeri Malang. hlm. 200

Latipun, 2016, Psikologi Konseling ,(Malang: UMM Press) hlm 125 dan 128

Linda Fikasari, Sri Utami, Sugiyono , 2015, “Pengaruh Kooperatif tipe Team Games Tournament Terhadap Hasil Belajar Pkn SDN 34 Pontianak”, Jurnal program studi Pendidikan Dasar FKIP Untan., hlm 3., diakses dari jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/viewFile/17780/15142., pada tanggal 2 februari 2019 pukul 22.30

Miftahul Huda, 2013,Model-model Pengajaran dan Pembelajaran,(Jakarta: Pustaka Belajar) .hlm.199

Moch Ilham Sidik NH dan Hendri Winata , 2016, “Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Penerapan Model Pembelajaran Direct Instruction”, Jurnal program studi Pendidikan Manajemen Perkantoran FPEB., hlm 3 dan 4., diakses dari ejournal.upi.edu/index.php/jpmanper/article/download/3262/2317., pada tanggal 2 februari 2019 pukul 23.10

Pasadea Amalia, 2018, “Keefektifan Model Pembelajaran Team Games Tournament (TGT) terhadap Peningkatan Hasil Belajar dan Sikap Peserta Didik Kelas X SMK N 1 Nanggulan”, Skripsi Prodi Pendidikan Fisika UNY, Yogyakarta.,Hlm 35., diakses dari eprints.uny.ac.id/55130/1/SKRIPSI%20FULL.pdf ., pada tanggal 1 februari 2019 pukul 21.45.

Sanjaya, W. (2007). Strategi Pembelajaran Berorientasi Sumber Proses Pendidikan. Jakarta Kencana

Sahla Azzariya, 2015, “Bab 2 RPP Elastisitas dan Hukum Hooke” diakses dariwww.academia.edu/36488101/BAB_2_RPP_ELASTISITAS_DAN_HUKUM_HOOKE pada 08 februari 2019 pukul 22.10

Sukardi,2005, Metodologi Penelitian Pendidikan, (Jakarta: Bumi Aksara), hlm 185.

Supardi, 2013, Aplikasi Statistika dalam Penelitian, (Jakarta : Change Publication), Cetakan 1, hlm 22 dan 26

Trianto. (2011).Model-model pembelajaran inovatif berorientasi konstruktivitis. Jakarta:Prestasi Pustaka. hlm 29 Wikipedia, “Hipotesis”, diakses https://id.wikipedia.org/wiki/Hipotesis , pada tanggal 08 april 2018 pukul 22.38

Ruseffendi, 1994, Statistika Dasar Untuk Penelitian Pendidikan, (Bandung: IKIP Bandung Pess), hlm. 132.

Suharsimi Arikunto, 2009 Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan, (Jakarta: Bumi Aksara), hlm 100 dan 208

Sudjana, 2005, Metoda Statistika, (Bandung: Tarsito), hlm. 263

Published
2019-12-31
How to Cite
Aziz, R., Susanti, D., & Raihanati, R. (2019). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERAATIF TIPE TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT) TERHADAP PENGUASAAN KONSEP HUKUM HOOKE KELAS XI MIPA SMA NEGERI 51 JAKARTA. PROSIDING SEMINAR NASIONAL FISIKA (E-JOURNAL), 8, SNF2019-PE. https://doi.org/10.21009/03.SNF2019.01.PE.43