Penerapan Round Club untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ekologi Sosial

Authors

  • desy safitri desy UNJ

DOI:

https://doi.org/10.21009/EIPS.006.02.05

Keywords:

hasil belajar, roud club

Abstract

Abstract

This study aims to determine the application of round clubs to improve social ecology learning outcomes.  The method used in this study is action research with several cycles / rounds. The design of this study consists of 4 stages: (1) planning (2) action (3) observation (4) reflection. The result of this study was that there was an increase in the average value of learning outcomes from 58.4 in the first cycle to 80.3 in the second cycle. As for creative thinking, students in the application of round clubs as a learning model in the Social Ecology Course increased from 74% in the first cycle to 89% in the second cycle. The implication is that the application of this round club can be used as an alternative in learning Social Ecology Courses and can improve students' creative thinking.

Keywords: Learning outcomes, roud club

 

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan round club untuk meningkatkan hasil belajar ekologi sosial.  Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan (action research) dengan beberapa siklus/putaran. Disain penelitian ini terdiri dari 4 tahap: (1) perencanaan (2) tindakan (3) pengamatan (4) refleksi. Hasil penelitian ini adalah terdapat peningkatan nilai rata-rata hasil belajar dari 58,4 pada siklus pertama menjadi 80,3 pada siklus kedua. Sedangkan  untuk berpikir kreatif mahasiswa  pada penerapan round club sebagai model pembelajaran pada Mata Kuliah Ekologi Sosial mengalami peningkatan  dari  74% pada siklus pertama menjadi 89% pada siklus kedua. Implikasinya adalah bahwa penerapan round club ini dapat dijadikan alternatif dalam pembelajaran Mata Kuliah Ekologi Sosial dan dapat meningkatkan berpikir kreatif mahasiswa.

Kata kunci: Hasil belajar, roud club

Downloads

Published

2023-10-24

How to Cite

desy, desy safitri. (2023). Penerapan Round Club untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ekologi Sosial. Edukasi IPS, 6(2), 42–51. https://doi.org/10.21009/EIPS.006.02.05

Issue

Section

Articles