Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Aktivitas Aset dan Komite Audit Terhadap Audit Delay di Indonesia Periode 2016-2020

Authors

  • Rania Rochmah
  • Indra Pahala
  • Petrolis Nusa Perdana

DOI:

https://doi.org/10.21009/japa.0302.10

Keywords:

Audit Delay, Profitabilitas, Solvabilitas, Aktivitas Aset, Komite Audit

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, solvabilitas, aktivitas aset dan komite audit terhadap audit delay pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di BEI periode 2016-2020. Jenis penelitian ini ialah penelitian kuantitatif dengan data sekunder dalam proses pengumpulan data. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 49 perusahaan dengan total 215 data observasi yang diperoleh menggunakan teknik purposive sampling. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini ialah regresi data panel dengan penggunaan alat bantu aplikasi Eviews 12 dalam pengolahannya. Berdasarkan hasil yang diberikan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa (1) profitabilitas berpengaruh negatif signifikan terhadap audit delay, (2) solvabilitas berpengaruh negatif signifikan terhadap audit delay, (3) aktivitas aset tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay, dan (4) komite audit berpengaruh positif signifikan terhadap audit delay

References

Alfiani, D., & Nurmala, P. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas dan Reputasi Kantor Akuntan Publik Terhadap Audit Delay. Journal of Technopreneurship on Economics and Business Review,1(2), 79–99.

Apriani, S., & Rahmanto, B. T. (2017). Analisis Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Ukuran Kantor Akuntan Publik (KAP) Terhadap Audit Delay pada Perusahaan Pertambangan Periode 2010 –2014. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi Uniat, 2(September), 261–270. https://doi.org/10.36226/jrmb.v2is1.59

Arens, A. A., & Loebecke, J. K. (1994). Auditing: An Integrated Approach(8Th Ed.). Englewood Cliffs.

Arifuddin, Hanafi, K., & Usman, A. (2017). Company Size, Profitability, and Auditor Opinion Influence to Audit Report Lag on Registered Manufacturing Company in Indonesia Stock Exchange. International Journal of Applied Business and Economic Research, 15(19), 353–367.

Artaningrum, R. G., Budhiarta, I. K., & Wirakusuma, M. G. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan dan Pergantian Manajemen pada Audit Report Lag Perusahaan Perbankan. E-jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 6(3), 1079–1108. https://ojs.unud.ac.id/index.php/eeb/article/view/24231

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2016). Fundamental of Financial Management 14Th Edition(14Th Ed.). Cengage Learning.

Debbianita, Hidayat, V. S., & Ivana. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, dan Aktivitas Persediaan Terhadap Audit Delay pada Perusahaan Retail yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2015. Jurnal Akuntansi Maranatha, 9(2), 158–169. https://doi.org/10.28932/jam.v9i2.484

Dianova, A., Mildawati, T., & Kurnia, K. (2021). Effect of Leverage, Profitability and Audit Committee on Audit Delay with KAP Reputation as Moderating Variable. Budapest International Research and Critics Institute (Birci-journal): Humanities and Social Sciences, 4(3), 3906–3916.

Eksandy, A. (2017). Pengaruh Ukuran Perushaan, Solvabilitas, Profitabilitas dan Komite Audit Terhadap Audit Delay (pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesiapada Tahun 2012-2015). Competitive Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 1(2).

Endiana, I. D. M., & Apriada, I. K. (2020). Analisis Dampak Internal yang Mempengaruhi Audit Delay. Accounting Profession Journal, 2(2), 82–93. https://doi.org/10.35593/apaji.v2i2.15

Ghozali. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25(9Th Ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, Imam, & Ratmono, D. (2017). Analisis Multivariat dan Ekonometrika dengan Eviews 10(Edisi 2). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gunawan, A. (2019). Analisis Kinerja Keuangan pada Perusahaan Plastik dan Kemasan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Krisna: Kumpulan Riset Akuntansi, Vol. 10, N(Kinerja Keuangan), 109–115. http://dx.doi.org/10.22225/kr.10.2.904.109-115%0

Dharjanto, K. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas, dan Ukuran Kantor Akuntan Publik Terhadap Audit Delay. Jurnal Ultima Accounting, 9(2), 33–49. https://doi.org/10.31937/akuntansi.v9i2.728

Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of The Firm: Managerial Behavior, Agency Costs and Ownership Structure. Journal of Financial Economics, 3, 305–360. https://doi.org/10.1177/0018726718812602

Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan(Rajawali Pers (Ed.); 11Th Ed.).
Kieso, D. E., Weygandt, J. J., & Warfield, T. D. (2018). Intermediate Accounting (IFRS Edition). John Wiley.

Kristanti, C., & Mulya, H. (2021). The Effect of Leverage, Profitability and The Audit Committee on Audit Delay with Company Size as A Moderated Variable. Dinasti International Journal of Economics, Finance and Acounting, 2(3), 253–264.

Kusoy, N. A., & Priyadi, M. P. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Leverage dan Rasio Aktivitas Terhadap Pertumbuhan Laba. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, 1(1), 2–19.

Lestari, S. Y., & Nuryatno, M. (2018). Factors Affecting The Audit Delay and Its Impact on Abnormal Return in Indonesia Stock Exchange. International Journal of Economics and Finance, 10(2), 48–56. https://doi.org/10.5539/ijef.v10n2p48

Muliantari, N. P. I. A., & Latrini, M. Y. (2017). Ukuran Perusahaan sebagai Pemoderasi Pengaruh Profitabilitas dan Financial Distress Terhadap Audit Delay pada Perusahaan Manufaktur. E-jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20(3), 1875–1903.

Nugroho, B. A., Suripto, S., & Effriyanti, E. (2021). Audit Committee, Effectiveness, Bankruptcy Prediction, and Solvency Level Affect Audit Delay. International Journal of Science and Society, 3(2), 176–190. https://doi.org/10.54783/ijsoc.v3i2.328

Nur Mu’afiah. (2020). Pengaruh Opini Audit dan Pergantian Auditor Terhadap Audit Delay pada PT. Bumimas Nusantara Periode 2015-2019. Jurnal Mitra Manajemen, 4(11), 1558–1572.

Okalesa, O. (2018). Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Roa dan Dar Terhadap Audit Delay (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2016). Journal of Economic, Bussines and Accounting (Costing), 1(2), 221–232. https://doi.org/10.31539/costing.v1i2.204

Prabasari, I. G. A. A. R., & Merkusiwati, N. K. L. A. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Komite Audit pada Audit Delay yang Dimoderasi oleh Reputasi KAP. E-jurnal Akuntansi, 20(2), 1704–1733.

Pratiwi, D. S. (2018). Ukuran Perusahaan Memoderasi Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Komite Audit, dan Komisaris Independen Terhadap Audit Delay. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist, 2(1), 1–13.

Prof. Dr. Sukrisno Agoes. (2017). Auditing:Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan oleh Kantor Akuntan Publik(5Th Ed.). Salemba Empat.

Pujiatmi, & Ismawati, K. (2018). Faktor yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Kewirausahaan, 7(1), 43–76.

Rizki, F., & Ikhsan, A. E. (2018). Pengaruh Rasio Aktivitas, Risiko Sistemati, dan Tingkat Kepemilikan Saham Terhadap Internet Financial Reporting (Studi pada Perusahaan Manufaktur) Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 3(3), 443–458.

Rochman, & Pawenary. (2020). Analisis Laporan Keuangan dalam Menilai Kinerja Keuangan PT. Harum Energy Periode 2014 -2019. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 2(2), 171–184.

S Munawir. (2015). Analisis Laporan Keuangan(15Th Ed.). Liberty.

Downloads

Published

2022-08-29

How to Cite

Rochmah, R. ., Pahala, I. ., & Perdana, P. N. . (2022). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Aktivitas Aset dan Komite Audit Terhadap Audit Delay di Indonesia Periode 2016-2020. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 3(2), 421–442. https://doi.org/10.21009/japa.0302.10