Pengaruh Free Cash Flow, Leverage, Independent Commissioner dan Sales Growth terhadap Earnings Management

Authors

  • Rifdah Hanandika Audrilia Universitas Negeri Jakarta
  • Rida Prihatni Universitas Negeri Jakarta
  • Indah Muliasari Universitas Negeri Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.21009/japa.0303.07

Keywords:

free cash flow, leverage, independent commissioner, sales growth, earnings management

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh arus kas bebas, leverage, dewan komisaris independen, dan pertumbuhan penjualan terhadap manajemen laba. Data sekunder yang digunakan pada penelitian ini berasal dari laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan sector energi yang terdaftar pada website resmi Bursa Efek Indonesia dan website resmi perusahaan sector energi pada tahun 2018-2020. Terdapat 54 perusahaan yang digunakan sebagai sampel diperoleh melalui purposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS Versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa arus kas bebas dan pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh terhadap manajemen laba, sedangkan leverage dan dewan komisaris independen berpengaruh negatif terhadap manajemen laba.

References

Agustia, Y. P. and Suryani, E. (2018) ‘Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Leverage, dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba (Studi Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)’, Jurnal Aset (Akuntansi Riset), 10 (1), 2018, 63-74, 10(1), pp. 71–82. doi: 10.17509/jaset.v10i1.12571.
Alexander, N. and Hengky, H. (2017) ‘Factors Affecting Earnings Management in the Indonesian Stock Exchange’, GATR Journal of Finance and Banking Review, 2(2), pp. 08–14. doi: 10.35609/jfbr.2017.2.2(2).
Anggreni, M. D. and Adiwijaya, Z. A. (2020) ‘Pengaruh Kepemilikan Institusional, Ukuran Perusahaan, Laverage Dewan Komisaris Independen dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba (Studi Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Periode 2016-2018’, Jurnal Ilmiah Mahasiswa Unisula, 2(2), pp. 1121–1152. Available at: http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/kimue/article/view/12239.
Arifin, L. and Destriana, N. (2016) ‘Pengaruh Firm Size , Corporate Governance , dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 18(1), pp. 1–93.
Aryati, T. (2015) ‘Konvergensi IFRS dan Perilaku Manajemen Laba di Indonesia, Malaysia dan Singapura’, Media Ekonomi dan Manajemen, 30(2), pp. 114–127.
Asitalia, F. and Trisnawati, I. (2017) ‘Pengaruh Good Corporate Governance dan Leverage Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 19(1a). doi: 10.21067/jrma.v6i2.4218.
Astari, A. A. M. R. and Suryanawa, I. K. (2017) ‘Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Laba’, E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 20(1), pp. 290–319. doi: 10.46799/jst.v1i8.138.
Astuti, A. Y., Nuraina, E. and Wijaya, A. L. (2017) ‘Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Leverage Terhadap Manajemen Laba’, The 9th FIPA: Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi - Universitas PGRI Madiun, 5(1), pp. 399–417.
Basyirun, R. (2018) ‘Pengaruh Pengungkapan Other Comprehensive Income (OCI), Arus Kas Bebas dan Komite Audit Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Akuntansi, 20(1), pp. 1–21.
Bhaktiar, R. E. et al. (2021) ‘Pengaruh Arus Kas Bebas, Leverage, Komite Audit dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Masih Terdaftar di BEI Tahun 2015-2020’, 13, pp. 39–47.
Dananjaya, D. G. Y. and Ardiana, P. A. (2016) ‘Proporsi Dewan Komisaris Independen Sebagai Pemoderasi Pengaruh Kepemilikan Institusional Pada Manajemen Laba’, E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 15(2), pp. 1595–1622.
Dang, N. H., Hoang, T. V. H. and Tran, M. D. (2017) ‘Factors Affecting Earnings Management: The Case of Listed Firms in Vietnam’, International Journal of Economic Research, 14(20), pp. 117–134.
Dewi, P. E. P. and Wirawati, N. G. P. (2019) ‘Pengaruh Leverage Terhadap Manajemen Laba dengan Corporate Governance Sebagai Variabel Pemoderasi’, E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 27, pp. 505–533
Edi and Jessica, V. (2020) ‘The Effect of Firm Characteristics and Good Corporate Governance Characteristics to Earning Management Behaviors’, Journal of Accounting Finance and Auditing Studies (JAFAS), 6(2), pp. 31–49. doi: 10.32602/jafas.2020.009.
Fahmie, A. (2018) ‘Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Struktur Kepemilikan, Pertumbuhan Penjualan dan Komisaris Independen Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 6(2), pp. 119–131. Available at: https://jurnal.ibik.ac.id/index.php/jiakes/article/view/139.
Febria, D. (2020) ‘Pengaruh Leverage, Profitabilitas dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Manajemen Laba’, SEIKO : Journal of Management & Business, 3(2), p. 65. doi: 10.37531/sejaman.v3i2.568.
Fionita, Y. and Fitra, H. (2021) ‘Pengaruh Kepemilikan Institusional, Komisaris Independen, Komite Audit, Pertumbuhan Penjualan, dan Leverage Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 3(4), pp. 893–907. doi: 10.24036/jea.v3i4.430.
Firnanti, F. (2018) ‘Pengaruh Corporate Governance, dan Faktor-Faktor Lainnya Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 19(1), Pp. 66–80. Doi: 10.34208/Jba.V19i1.66.
Florencia And Susanty, M. (2019) ‘Tata Kelola Perusahaan, Aliran Kas Bebas dan Manajemen Laba’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 21(2), Pp. 205–214. Doi: 10.34208/Jba.V21i2.624.
Giovani, M. (2019) ‘Pengaruh Struktur Kepemilikan, Tata Kelola Perusahaan, dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Akuntansi Bisnis, 15(2), p. 290. doi: 10.24167/jab.v16i1.1367.
Hardirmaningrum, A. et al. (2021) ‘Pengaruh Financial Leverage, Arus Kas Bebas, Profitabilitas dan Struktur Kepemilikan Institusional Terhadap Manajemen Laba’, Ratio : Reviu Akuntansi Kontemporer Indonesia, 2(1), pp. 1–14. doi: 10.30595/ratio.v2i1.10368.
Herlambang, A. (2017) ‘Analisis Pengaruh Free Cash Flow dan Financial Leverage Terhadap Manajemen Laba dengan Good Corporate Governance Sebagai Variabel Moderasi’, Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 4(1), pp. 15–29.
Irawan (2019) ‘Analisis Manajemen Persediaan, Ukuran Perusahaan, dan Leverage Terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia’, Jurnal Manajemen Tools, 11(1), pp. 99–115.
Jannah, R. And Bukhori, M. (2020) ‘Pengaruh Investment Opportunity Set (Ios), Ukuran Perusahaan, dan Arus Kas Bebas Terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI)’, Jurnal Ekonomi Manajemen dan Bisnis, 1(1), pp. 38–49. Available at: https://jurnal.stie.asia.ac.id/index.php/jubis/article/view/315.
Kothari, S. P., Leone, A. J. and Wasley, C. E. (2005) ‘Performance Matched Discretionary Accrual Measures’, Journal of Accounting and Economics, 39(1), pp. 163–197. doi: 10.1016/j.jacceco.2004.11.002.
Kushardiyanto, D. I. (2020) Pengaruh Struktur Modal, Leverage, dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Otomotif dan Komponen yang Terdaftar di BEI Tahun 2014 - 2017, Skripsi. Universitas Buddhi Dharma Tangerang.
Larastomo, J. et al. (2016) ‘Pengaruh Tata Kelola Perusahaan dan Penghindaran Pajak Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur di Indonesia’, Esensi, 6(1), pp. 63–74. doi: 10.15408/ess.v6i1.3121.
Lekok, W. and Febrina, A. (2021) ‘Pengaruh Karakteristik Perusahaan dan Faktor Lainnya Terhadap Praktik Manajemen Laba’, Jurnal Akuntansi dan Manajemen, 18(02), pp. 55–70. doi: 10.36406/jam.v18i02.429.
Lupita, I. W. and Meiranto, W. (2018) ‘Pengaruh Surplus Kas Bebas, Ukuran Perusahaan, Leverage, dan Kualitas Audit Terhadap Manajemen Laba’, Diponegoro Journal of Accounting, 7(4), pp. 1–11. Available at: http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/accounting.
Magdalena Chandra, S. And Arifin Djashan, I. (2019) ‘Pengaruh Leverage dan Faktor Lainnya Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Non Keuangan’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 20(1), pp. 13–20. doi: 10.34208/jba.v20i1.403.
Mahadewi, A. A. I. S. and Krisnadewi, K. A. (2017) ‘Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Institusional dan Proporsi Dewan Komisaris Independen Pada Manajemen Laba’, E-Jurnal Akuntansi, 18(1), pp. 443–470.
Mahawyahrti, T. and Budiasih, G. N. (2017) ‘Asimetri Informasi, Leverage, dan Ukuran Perusahaan Pada Manajemen Laba’, Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis, 11(2), p. 100. doi: 10.24843/jiab.2016.v11.i02.p05.
Moghaddam, A. and Abbaspour, N. (2017) ‘The Effect of Leverage and Liquidity on Earnings and Capital Management in Tehran Stock Exchange’, International Review of Management and Marketing, 7(4), pp. 99–107.
Murni, S. (2018) ‘Pengaruh Arus Kas Bebas, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Leverage Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Non Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2014’, Dusturiyah: Jurnal Hukum Islam, Perundang-undangan dan Pranata Sosial, 7(1). doi: 10.22373/dusturiyah.v7i1.2338.
Nazalia, N. and Triyanto, D. N. (2018) ‘Pengaruh Free Cash Flow, Financial Distress, dan Employee Diff Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Akuntansi, Audit dan Sistem Informasi Akuntansi (JASA), 2(3), pp. 93–103.
Pradipta, A. (2019) ‘Manajemen Laba: Tata Kelola Perusahaan dan Aliran Kas Bebas’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 21(2), pp. 141–154. doi: 10.34208/jba.v21i2.615.
Pratomo, D. and Alma, N. (2020) ‘Pengaruh Dewan Komisaris Independen, Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Manajerial, dan Kepemilikan Asing Terhadap Manajemen Laba (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018)’, Jurnal Politeknik Caltex Riau, 13(2), pp. 98–107. Available at: https://jurnal.pcr.ac.id/index.php/jakb/article/view/3675.
Purnama, D. (2017) ‘Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Institusional dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Riset Keuangan dan Akuntansi, 3(1), pp. 1–14. doi: 10.25134/jrka.v3i1.676.
S, S. B. A. and Fuad (2019) ‘Pengaruh Corporate Governance, Arus Kas Bebas dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba’, Diponegoro Journal of Accounting, 8(4), pp. 1–13.
Saniamisha, I. M. and Fung Jin, T. (2019) ‘Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Manajemen Laba Pada Perusahaan Non Keuangan Di BEI’, Jurnal Bisnis & Akuntansi, 321(1), pp. 69–84.
Sari, I. P. and Purwanto, A. (2019) ‘Analisis Pengaruh Surplus Arus Kas Bebas, Audit Eksternal dan Komite Audit Terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Jasa Non Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)’, Diponegoro Journal of Accounting, 7(4), pp. 1–12.
Sari, S. Y. (2011) ‘Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia’, Jomfekom, 2(2), Pp. 1–13. Available at: Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/125589-ID-Analisis-Dampak-Pemekaran- Daerah-Ditinja.Pdf.
Scott, W. R. (2015). Financial Accounting Theory. Seventh Edition. Pearson Prentice Hall: Toronto.
Sebastian, B. and Handojo, I. (2019) ‘Pengaruh Karakteristik Perusahaan dan Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 21(1a-1), pp. 97–108.
Sekaran, U. and Bougie, R. (2016) Research Methods for Business: A Skill-Building Approach. doi: 10.1007/978-94-007-0753-5_102084.
Sukmawati, A. (2021) Pengaruh Kepemilikan Institusional, Penghindaran Pajak, Leverage, Ukuran Perusahaan, Arus Kas Bebas, dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Manajemen Laba. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
Susanto, I. R. (2017) ‘Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur di BEI’, Jurnal Ilmiah Akuntansi Peradaban, 3, pp. 1–19.
Taco, C. and Ilat, V. (2016) ‘Pengaruh Earning Power, Komisaris Independen, Dewan Direksi, Komite Audit dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia’, Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 4(4), pp. 873–884.
Tri Wulandari (2020) ‘Pengaruh Corporate Governance Terhadap Biaya Agensi Pada Perusahaan Tekstil dan Garment yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2014 – 2018’, Jurnal Akuntansi Bisnis Eka Prasetya : Penelitian Ilmu Akuntansi, 6(2), pp. 170–180. doi: 10.47663/abep.v6i2.73.
Turot, M. (2019) ‘Pengaruh Kebijakan Dividen, Corporate Governance, Free Cash Flow, dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal AKRAB JUARA, 4(4), pp. 19–27. Available at: http://akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/798.
Uwuigbe, U., Ranti, U. O. and Bernard, O. (2015) ‘Assessment of the Effects of Firms Characteristics on Earnings Management of Listed Firms in Nigeria’, Asian Economic and Financial Review, 5(2), pp. 218–228. doi: 10.18488/journal.aefr/2015.5.2/102.2.218.228.
Wardani, D. K. and Isbela, P. D. (2018) ‘Pengaruh Strategi Bisnis dan Karakteristik Perusahaan Terhadap Manajemen Laba’, Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 13(2), p. 91. doi: 10.21460/jrak.2017.132.283.
Wiyadi et al. (2015) ‘The Effect of Information Asymmetry, Firm Size, Leverage, Profitability and Employee Stock Ownership on Earnings management With Accrual Model’, International Journal of Business, Economics and Law, 8(2), pp. 21–30.
Yunietha and Palupi, A. (2017) ‘Pengaruh Corporate Governance dan Faktor Lainnya Terhadap Manajemen Laba Perusahaan Publik Non Keuangan’, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 19(1a), pp. 292–303. Available at: http://jurnaltsm.id/index.php/JBA.
Zuhair, M. S. and Nurdiniah, D. (2018) ‘Dampak Konvergensi Ifrs dan Leverage Terhadap Manajemen Laba dengan Pertumbuhan Penjualan Sebagai Variabel Moderasi’, Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 3(1), pp. 111–120. doi: 10.36226/jrmb.v3i1.93.

Downloads

Published

2023-01-23

How to Cite

Audrilia, R. H., Prihatni, R. ., & Muliasari, I. . (2023). Pengaruh Free Cash Flow, Leverage, Independent Commissioner dan Sales Growth terhadap Earnings Management. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 3(3), 653–674. https://doi.org/10.21009/japa.0303.07