Pengaruh Dukungan Orangtua terhadap Minat Anak dalam berwirausaha (Pada Siswa SMK Strada Koja, Jakarta Utara)
DOI:
https://doi.org/10.21009/JKKP.042.04Keywords:
Dukungan orangtua, Minat anak dalam berwirausaha, Siswa SMKAbstract
Dalam meningkatkan minat anak wirausaha banyak faktor yang dapat mempengaruhi, salah satunya faktor dari dukungan orangtua dimana saat anak memiliki minat berwirausaha orangtua harus mendukung dan membimbing anak sehingga dari dukungan tersebut anak merasa bahwa ia di dukung dan bisa mengembangkan mintanya tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dukungan orangtua terhadap minat anak dalam berwirausaha khususnya siswa siswi SMK Strada koja. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitaif asosiatif dan responden ini secara perposive sampling yang berarti teknik pengambilan sapel secara sengaja. Maksudnya, peneliti menentukan sendiri sampel yang diambil karena ada pertimbangan tertentu, jadi sampel diambil kerena ada pertimbangan tertentu. Jadi, sampel diambil tidak secara acak. Tapi, di tentukan sendiri oleh peneliti. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan skala Likert dan responden sebanyak 86 siswa. Hasil penelitian diperoleh menunjukan terdapat korelasi yang kuat antara kedua variabel dengan r=0,677, thitung = 8,44. Persamaan regresi yang diperoleh Y=29,87 + 0,715 X dan Fhitung =1,07 dan Ftabel= 1,69. Dan koefisien determinasi diperoleh 45,87%, artinya dukungan keluarga secara signifikan mempengaruhi minat anak dalam berwirausaha pada siswa SMK Strada Koja.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this Journal agree to the following terms:
- Author retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a creative commons attribution licensethat allow others to share the work within an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication of this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangementfor the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g. acknowledgement of its initial publication in this journal).
- Authors are permitted and encouraged to post their work online(e.g. in institutional repositories or on their websites) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published works.
Users/public use of this website will be licensed to CC BY SA