PEMBELAJARAN BERDIFFERENSIASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI RANTAI MAKANAN DI KELAS V SD NEGERI MAKASAR 06 PAGI

Authors

  • Halasan Sinaga SDN Makasar 06 Pagi

DOI:

https://doi.org/10.21009/jpd.v14i01.36755

Keywords:

Pembelajaran berdifferensiasi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pembelajaran berdifferensiasi dapat meningkatkan hasil belajar IPA materi rantai makanan dalam ekosistem pada siswa kelas 5. Metode penelitian yang digunakan adalah pre-experimental design dengan one group pre-test post-test design. Sampel penelitian ini adalah peserta didik kelas 5 SD Negeri Makasar 06 Pagi di Jakarta Timur. Data dianalisis menggunakan uji t-test. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan dalam hasil belajar IPA pada materi rantai makanan dalam ekosistem setelah diterapkan pembelajaran berdifferensiasi. Ditunjukkan dari meningkatnya persentase ketuntasan, sebelumnya pada pra siklus ketuntasan 24%, setelah perbaikan pada siklus 1 ketuntasan sebesar 46% dan pada siklus 2 meningkat menjadi 92%. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa pembelajaran berdifferensiasi efektif untuk meningkatkan hasil belajar IPA pada materi rantai makanan dalam ekosistem pada siswa kelas 5.

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Sinaga, H. (2023). PEMBELAJARAN BERDIFFERENSIASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI RANTAI MAKANAN DI KELAS V SD NEGERI MAKASAR 06 PAGI. Jurnal Pendidikan Dasar, 14(01), 41–52. https://doi.org/10.21009/jpd.v14i01.36755