Analisis Terjadinya Keterlambatan Penyandaran Kapal Tanker PT. Pertamina di Pelabuhan Tanjung Priok
Keywords:
keterlambatan penyandaran, kapal tanker, pelabuhan Tanjung PriokAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses penyandaran kapal tanker di pelabuhan khusus Pertamina. Bagaimana pula tugas dan tanggung jawab petugas lapangan (operasional) mengurus dokumen kapal yang berhubungan dengan instansi-instansi terkait di pelabuhan Tanjung Priok. Metode yang dipergunakan di dalam penelitian ini adalah metode deskriptif yaitu dengan observasi langsung ke lapangan, ke PT. Pertamina Tongkang Cabang Tanjung Priok. Di dalam hal ini diperlukan juga data dan fakta mengenai terjadinya keterlambatan kapal bersandar di pelabuhan khusus Pertamina, yaitu dengan teknik wawancara (interview) dan studi kepustakaan.
Alasan meneliti topik ini karena mengingat PT. Pertamina Tongkang sebagai agen kapal charter terbesar, yang tidak terlepas dari peranannya menangani operasional penyandaran kapal-kapal tanker. Di dalam penelitian ini akan didapat solusi pemecahan penyebab keterlambatan dan langkah-langkah yang harus ditempuh secara manajemen (non teknis dan teknisnya) pada saat penyandaran kapal tersebut. Apabila terdapat suatu koordinasi yang baik antara pihak instansi yang terkait dengan pihak PT. Pertamina sebagai penyediaan pelabuhan serta pihak kapal, maka penyandaran kapal akan berjalan dengan lancar dan baik.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this Journal agree to the following terms:
- Author retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a creative commons attribution licensethat allow others to share the work within an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication of this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangementfor the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g. acknowledgement of its initial publication in this journal).
- Authors are permitted and encouraged to post their work online(e.g. in institutional repositories or on their websites) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published works.
-
Users/public use of this website will be licensed to CC BY-NC-SA Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License