ANALISIS BONGKAR MUAT PADA KERETA PETIKEMAS 2514 DI STASIUN SUNGAI LAGOA PT KERETA API INDONESIA DAOP 1 JAKARTA
DOI:
https://doi.org/10.21009/logistik.v12i1.13714Keywords:
Bongkar Muat, Waktu dan AnalisisAbstract
Stasiun Sungai Lagoa PT. Kereta Api Indonesia DAOP 1 Jakarta adalah stasiun kereta kelas kecil yang terletak di Tanjung Priok, Jakarta Utara. Stasiun ini melayani bongkar muat petikemas. Maka dari itu penulis tertarik mengambil judul “Analisis Bongkar Muat Pada Kereta Api Petikemas 2514 Di Stasiun Sungai Lagoa PT. Kereta Api Indonesia DAOP 1 Jakarta”. Tujuan untuk mengetahui waktu ketika bongkar muat dari GD (Gerbong Datar) ke CY (Container Yard) ataupun sebaliknya, dan juga dapat diketahui apakah bongkar muat sesuai dengan SOP atau tidak? Hal ini tentu saja dapat berdampak terhadap keterlambatan kegiatan bongkar muat dan dampaknya terhadap lamanya waktu kegiatan bongkar muat berlangsung. Setelah menganalisis faktor-faktor penyebab yang ditimbulkan dalam kegitan bongkar muat maka penulis mencoba memberikan solusi terbaik untuk memecahkan masalah yang ada.Kata kunci: transportasi, jasa, pelayanan, kepuasan pelanggan.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this Journal agree to the following terms:
- Author retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a creative commons attribution licensethat allow others to share the work within an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication of this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangementfor the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g. acknowledgement of its initial publication in this journal).
- Authors are permitted and encouraged to post their work online(e.g. in institutional repositories or on their websites) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published works.
-
Users/public use of this website will be licensed to CC BY-NC-SA Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License