PENYULUHAN LATIHAN FISIK YANG BAIK BENAR TERUKUR DAN TERATUR (BBTT) PADA MASYARAKAT DESA BOJONG KONENG, KABUPATEN BOGOR

  • Kuswahyudi Universitas Negeri Jakarta
  • Yasep Setiakarnawijaya Universitas Negeri Jakarta
Keywords: Physical Training, Knowledge, Bojong Koneng Society

Abstract

Abstract

This community service aims to provide knowledge to the people of Bojong Koneng Village, Babakan Madang District, Bogor Regency, West Java Province about Good, Correct, Measurable, and Regular Physical Exercise. The place of research was carried out in Bojong Koneng Village, Babakan Madang District, Bogor Regency, West Java Province. The implementation time of the activity starts from 20 to 21 August 2022. The methods used in carrying out this community service program are: information discussions, demonstrations, mentoring, exercises, and hands-on practice. The results of community service went well and smoothly. Programs that have been implemented include; Provide counseling materials, watch videos of physical exercise activities with various movements, and conduct knowledge surveys about Good, Correct, Measurable, and Regular Physical Exercises (BBTT). Community participation and support is quite high, where the community is actively involved in the implementation of the program so that the community can take maximum benefit.

 

Abstrak

Pengabdian Kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat Desa Bojong Koneng Kecamatan Babakan Madang Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat tentang Latihan Fisik yang Baik, Benar, Terukur, dan Teratur. Tempat penelitian dilaksanakan di Desa Bojong Koneng Kecamatan Babakan Madang Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat.  Waktu pelaksanan kegiatan dimulai tanggal 20 sampai dengan 21 Agustus 2022. Metode yang digunakan dalam menjalankan program pengabdian masyarakat ini adalah: diskusi informasi, demonstrasi, pembimbingan, latihan, dan praktek langsung. Hasil Pengabdian masyarakat berjalan dengan baik dan lancar. Program yang telah dilaksanakan meliputi; Memberikan materi penyuluhan, menonton video kegiatan latihan fisik dengan berbagai gerakan, dan melakukan survey pengetahuan tentang Latihan Fisik yang Baik, Benar, Terukur, dan Teratur (BBTT). Partisipasi dan dukungan masyarakat cukup tinggi, dimana masyarakat turut aktif dalam pelaksanaan program sehingga masyarakat dapat mengambil manfaatnya dengan lebih maksimal.

Published
2022-12-20
How to Cite
Kuswahyudi, & Setiakarnawijaya, Y. (2022). PENYULUHAN LATIHAN FISIK YANG BAIK BENAR TERUKUR DAN TERATUR (BBTT) PADA MASYARAKAT DESA BOJONG KONENG, KABUPATEN BOGOR. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), SNPPM2022SH-28 . Retrieved from https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/33798