Moral and Social Values in the Novel Ceplik by Nanang Al-Qos and It’s Possibility as High School Teaching Materials

  • Ghufroni Ghufroni Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Muhadi Setiabudi, Indonesia
  • Robert Rizki Yono Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Muhadi Setiabudi, Indonesia
  • Ikfi Rizki Amaliyah Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Muhadi Setiabudi, Indonesia
Keywords: moral values, social values, novels, high school teaching materials

Abstract

This study aimed to (1) describe the moral values in the novel “Ceplik” by Nanang Al-Qos, (2) describe social values in the novel “Ceplik” by Nanang Al-Qos. The research method used in this research is descriptive qualitative.  The approach used is a sociological approach. Data collection method that used in this research is using read and note method. Data analysis techniques used in this research are identifying data, classifying, describing, and reviewing. The results of the study are four aspects of moral values related to God which are sincerity, praying, patience, and worship. The five aspects of social values are love, forgiveness, politeness, deliberation, and responsibility. The results of this study are planned as teaching materials for high school.

 

Keywords: moral values, social values, novel, high school teaching materials

 

 

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah (1) mendeskripsikan nilai moral dalam novel “Ceplik” karya Nanang Al-Qos, dan (2) mendeskripsikan nilai sosial dalam novel “Ceplik” karya Nanang Al-Qos. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan sosiologis. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan teknik baca dan catat. Teknis analisis data yang digunakan dalam penelitian yaitu mengidentifikasi data, mengklasifikasi, mendeskripsikan, dan mengkaji. Hasil penelitian tersebut berupa nilai moral  yang berhubungan Tuhan yaitu ikhlas, memanjatkan doa, kesabaran, dan beribadah. Nilai sosial lima aspek berupa kasih sayang, saling memaafkan, kesopanan, musyawarah, dan tanggung jawab. Hasil penelitian ini direncanakan sebagai bahan ajar SMA.

 

Kata kunci: nilai moral, nilai sosial, novel, bahan ajar SMA

References

Al-Qos, N. (2019). Ceplik. Pustaka Senja.

Di, C., Gelas, D., & Andrea, K. (2019). Analisis Keadaan Sosial Budaya Masyarakat Melayu Dalam Novel. 527–538.

Fitriatul Khotimah. (2019). Nilai-nilai religius dalam novel. Artikel Penelitian, 1–13.

Hutabarat, I., Rafli, Z., & Rohman, S. (2019). Nilai Sosial Budaya dalam Novel Namaku Teweraut Karya Ani Sekarningsih Pendekatan Antropologi Sastra. JP-BSI (Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia), 4(2), 59. https://doi.org/10.26737/jp-bsi.v4i2.1022

Indriani, F., Kurniawan, M. R., & Yogyakarta, D. I. (2018). Nilai-Nilai Etik Profesi Guru Sekolah Dasar Terhadap Siswa. Jurnal JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar), 4(2), 120–127. https://doi.org/10.12928/jpsd.v5i1.12572

Kosasi. (2012a). Dasar-dasar Keterampilan Bersastra. Irama Widya.

Kosasi. (2012b). Nilai-Nilai Pendidikan Dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman El Shirazy. In Irama Widya. Irama Widya.

Linda Putri Kumalasari. (2018). Nilai Moral Dalam Novel Selimut Mimpi Karya R Adrelas Kemungkinannya Sebagai Bahan Ajar SMA. Universitas Negeri Semarang.

Moral, P. N., Sosial, N., & Budaya, D. A. N. N. (n.d.). Elin Rosmaya. DIEKSIS. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 96–104.

Putri Aulan. (2018). Nilai-nilai Moral Sosial dan Potensinya Untuk Pendidikan Karakter Dalan Novel Kupu-Kupu Pelangi Karya Laura Khalida. BASINDO : Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pengajaranya, 2(2), 139–146.

Suseno. (1987). Etika Dasar: Masalah-Masalah Pokok Filsafat Moral. Kanisius.

Tetap, D., Ptia, S., Tgk, Y., Pante, C., Darussalam, K., & Aceh, B. (2018). Ibnu Majah. 1, 83–105.

Uswatun Hasanah. (2017). Jurnal Bahasa dan Sastra. 1(1), 112–138.

Warsiman. (2017). Pengantar Pembelajaran Sastra: Sajian dan Kajian Hasil Riset. UB Press.

Zaman, N., Nuryanto, T., & Khuzaemah, E. (2020). Social Values in a Collection of Lukisan Kaligrafi by A . Mustofa Bisri and The Lessons Aplication at High School. 4(1), 469–496.

Published
2021-06-30