Optimalisasi Pembelajaran Melalui Peningkatan Kompetensi Guru Dalam Mendesain Model, Metode, dan Media yang Inovatif, Kreatif, Komunikatif-Interaktif dan Menyenangkan Di PAUD/TK Kamboja Berseri 01 Wilayah Binaan Jakarta
DOI:
https://doi.org/10.21009/satwika.020205Keywords:
PAUD Kamboja, Model Pembelajaran, Media Inovatif, InteraktifAbstract
Artikel ini merupakan hasil dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat civitas akademika prodi Pendidikan Sejarah FIS UNJ. Kegiatan ini merupakan bagian dari bentuk nyata peran serta FIS UNJ dalam membina dan membimbing guru yang kompeten dan professional. Tujuan workshop pelatihan ini adalah meningkatkan kompetensi guru guru PAUD Kamboja Berseri RW 01 Kelurahan Kampung Makasar, Jakarta Timur. Guru-guru PAUD ini menajdi pengajar di sekolah tersebut belum memiliki kompetensi sesuai dengan UU N0.20 tahun 2003 tentang Kompetensi Guru dan Dosen. Mereka secara umum adalah lulusan SMA/SMK, sehingga kurang memahami pedagogik untuk usia dini. Guru PAUD seharusnya memiliki kemampuan mengembangkan model pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa, termasuk mampu mengembangkan media yang interaktif dan menyenangkan. Guru merupakan kunci keberhasilan proses kegiatan pembelajaran. Dalam rangka Peningkatan dan pembinaan guru PAUD, agar mampu mendidik anak-anak usia Dini, menjadi anak yang memiliki kompetensi yang seimbang antara intelektual, fisikal, emosional dan spiritual sehingga tumbuh menjadi anak yang tidak hanya memiliki kecerdasan hardskill tetapi juga softskill.
References
Duncan, S. F. (2009). Love Learning Cara Penuh Cinta Dalam Mendampingi Tumbuh Kembang Anak. Bantul Jogjakarta: IMAGE PRESS.
Effendi, M. R., Nurparatiwi, S., Narulita, S., Tsaqila, D. F., & Nurhidayat, M. (2021). Penguatan Softskill Guru Dalam Upaya Peningkatan Etos Belajar Peserta Didik Pada Masa PAndemi Covid-19. Sivitas: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat, 1(2), 41-51.
Effendi, M. R., Wajdi, F., Mardhiah, I. ., Sa’dullah, S., Salsabila, N. F. ., & Joan, N. A. (2022). Strengthening the Prophetic Values of the Cisaat Village Community in Religious Education Activities through the Muslim Friendly Tourism Program. Sivitas : Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(2). https://doi.org/10.52593/svs.02.2.01
Lawrence E. Shapiro, Memgajarkan Emosional Intelligence . (Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1997)
________, Pemecahan Masalah Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Indonesia, 2(2), 270-275.
Pittsburg, Pearson.Suarsana I,M. & Mahayukti, G.A. (2013). Pengembangan E-Modul Berorientasi
Reiser, R. A., & Dempsey, J.V. (2011). Trends and Issues in Instructional Design and Technology. Pearson. Seel, B., & Glasgow, Z. (1997). Making Instructional Design Decisions, 2nd Edition.
Rotterdam. www.depkes.go.id. 2012. “Penuhi Kebutuhan Gizi Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan” dalam http://www.depkes.go.id/articl e/view/2014/penuhikebutuhan-gizi-pada-1000-haripertama-kehidupan.html, diakses 12 Juni 2022.
Shapiro, L. E. (1997). Mengajarkan Emodional Intelligensce. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Saputro, Ardy. 2016. Mudah Membuat Game Adventure Menggunakan Adobe Flash CS6 ActionScript 3.0. Yogyakarta : ANDI
Setyawan, Davit. 2014. “Pemenuhan Hak Pendidikan Anak Sejak Usia Dini” dalam http://www.kpai.go.id/artikel/p emenuhan-hak-pendidikananak-sejak-usia-dini/, diakses 12 Juni 2022.
Sopandi, A. S. (2020). Model-model Pembelajaran Inovatif Teori dan Implementasi. Depok: Rajawali.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
In developing strategy and setting priorities, SATWIKA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY-SA or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
SATWIKA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.