PENGALIRAN AIR LIMBAH DI DAERAH PEMUKIMAN

Authors

  • Staf Pengajar Jurusan Teknik Sipil FT UNJ

DOI:

https://doi.org/10.21009/jmenara.v1i2.7867

Keywords:

Air Limbah, Pemukiman, Kesehatan Lingkungan

Abstract

Dalam kegiatan manusia selalu akan menghasilkan limbah baik berupa limbah cair maupun padat, tentunya perlu pengelolaan yang baik agar tidak berakibat tidak baik bagi lingkungan.
Pengaliran air limbah di daerah pemukiman mutlak diperlukan, dalam pengelolaan yang diupayakan dengan sebaik-baiknya sesuai dengan ketentuan yang ada agar kualitas kesehatan lingkungan pemukinan dapat dipenuhi.

Published

2006-07-07