KEBIJAKAN PEMERINTAH DAERAH KOTA DALAM MENANGANI POLUSI UDARA DI WILAYAH PERKOTAAN

Authors

  • Staf Pengajar Jurusan Teknik Sipil FT UNJ

DOI:

https://doi.org/10.21009/jmenara.v2i2.7879

Keywords:

Transportasi, Perkotaan, Kebijakan, Kualitas Udara

Abstract

Tujuan Penulisan ini memberikan gambaran mengenai transportasi di daerah perkotaan
khususnya kota-kota yang telah di kategorikan sebagai kota metropolitan dan
penanganan polusi udara yang ditimbulkan oleh kemacetan, serta beberapa tujuan lain,
yaitu: mengetahui bagaimana kebijaksanaan pemerintah dalam menangani masalah
kemacetan, mengetahui bagaimana kebijaksanaan pemerintah dalam
mengatasi/mereduksi polusi udara yang ditimbulkan oleh kemacetan, mengetahui zatzat
berbahaya yang terkandung dalam polutan.

Published

2007-07-08