PEMBERDAYAAN IBU-IBU PKK KELURAHAN RAWAMANGUN DALAM PELATIHAN PEMANFAATAN LIMBAH KERTAS MENJADI AKSESORIS DENGAN BASIS INDUSTRI KREATIF
DOI:
https://doi.org/10.21009/sarwahita.121.03Keywords:
Limbah kertas, Aksesoris, Ibu-ibuAbstract
Pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang harus dilaksanakan oleh dosen. Tujuan pengabdian masyarakat adalah meningkatkan pengetahuan dan keterampilan serta mengembangkan kreatifitas ibu-ibu PKK RW 02 dikelurahan Rawamangun.
Jenis kegiatan pengabdian kepada masyarakat adalah pembelajaran tentang keterampilan pembuatan aksesoris dalam limbah kertas berupa kalung, gelang, bros, dan anting anting. Hasil dari kegiatan pengabdian masyarakat ini diharapkan dapat memotivasi masyarakat untuk berwirausaha agar dapat menambah pemasukan ekonomi keluarga.
Published
Issue
Section
License
Copyright Notice
Penulis yang naskahnya diterbitkan menyetujui ketentuan sebagai berikut:
- Hak publikasi atas semua materi naskah jurnal yang diterbitkan/dipublikasikan dalam situs E-Journal Sarwahita : Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat ini dipegang oleh dewan redaksi dengan sepengetahuan penulis (hak moral tetap milik penulis naskah).
- Ketentuan legal formal untuk akses artikel digital jurnal elektronik ini tunduk pada ketentuan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA), yang berarti Sarwahita : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat berhak menyimpan, mengalih media/format-kan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan mempublikasikan artikel tanpa meminta izin dari Penulis selama tetap mencantumkan nama Penulis sebagai pemilik Hak Cipta.
- Naskah yang diterbitkan/dipublikasikan secara cetak dan elektronik bersifat open access untuk tujuan pendidikan, penelitian, dan perpustakaan. Selain tujuan tersebut, dewan redaksi tidak bertanggung jawab atas pelanggaran terhadap hukum hak cipta.