PELATIHAN PEMANDU WISATA BAGI ANGGOTA DESA WISATA BANTAR KARET, KECAMATAN NANGGUNG, KABUPATEN BOGOR
Keywords:
pelatihan, pemandu wisataAbstract
Pelatihan pemandu wisata dalam konsep Desa Wisata di Bantar Karet, Kecamatan Nanggung, Kabupaten Bogor sebagai kegiatan peningkatan pengetahuan dan ketrampilan bagi masyarakat. Selain itu kegiatan ini juga dapat menyadarkan masyarakat untuk menjaga lingkungan desanya yang memiliki potensi sebagai desa wisata. Pelatihan pemandu wisata dalam konsep Desa Wisata di Bantar Karet, Kecamatan Nanggung, Kabupaten Bogor menggunakan pendekatan andragogi ini lebih mengutamakan partisipasi yang mampu meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan masyarakat mengenai cara menajdi pemandu wisata.
References
Pemberdayaan Pariwisata Berbasis Kerakyatan dalam Menyongsong Otonomi Daerah Bali. Denpasar: Universitas Udayana.
Fagence, M. 1997. An Uncertain Future for Tourism in Microstates: The Case of Nauru. Journal of Tourism Management, 18(6), 385-392
Muhajir. 2005. Menjadi Pemandu Wisata Pemula. Jakarta: PT. Grasindo.
Nuryanti, Windu. 1993. Concept, Perspective and Challenges, makalah bagian dari Laporan Konferensi Internasional mengenai PariwisataBudaya. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. Hal.2- 3
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under an Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.