PELATIHAN MANAJEMEN EVENT FUTSAL BAGI WARGA PADA DESA BOJONG KONENG KABUPATEN BOGOR

Authors

  • Dzulfiqar Diyananda Universitas Negeri Jakarta
  • Nadya Dwi Oktafiranda Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

Sports Management, Bojong Koneng, pre test, post test, Manajemen Olahraga, Futsal, Event

Abstract

Abstract

Bojong Koneng Village is a village in the south of Babakan Madang District City which has a very beautiful panorama and has become a natural tourism icon. Most of the area in Bojong Koneng is a slope and has the potential to become an area that attracts tourism. One of the sports that is popular in society is futsal. Futsal, which can be played without restrictions on age, gender or age, has become an alternative sport among the wider community. The community's Futsal event has the potential to become an alternative for developing tourism in Bojong Koneng village. Community Service activities were carried out using pre-test, lecture, question and answer, discussion, practice, case study, question and answer and post-test methods for members of the Pancar Urang Sadaya Youth Organization with a total of 30 participants. The pre-test results showed an average score of 35, while the post-test scores showed an average score of 85. Knowledge about event management can be conveyed well to participants and is expected to become capital for local residents to be able to realize futsal events in the future.

 

Abstrak

Desa Bojong Koneng merupakan desa yang ada di selatan Kota Kecamatan Babakan Madang yang mempunyai panorama yang sangat indah dan dijadikan icon parawisata alam. Bojong Koneng sebagian besar daerahnya merupakan lereng juga berpotensi menjadi daerah sebagai penarik pariwisata. Salah satu olahraga yang
popular di masyarakat adalah futsal. Olahraga Futsal yang dapat dimainakan tanpa batasan usia, jenis kelamin, sampai usia menjadi alternatif olahraga di kalangan masyarakt luas. Event Futsal yangmasyarakat berpotensi menjad salah satu alternatif bagi pengembagan pariwisata di desa Bojong Koneng. Kegiatan Pengabdian Masyarakat dilaksanakan dengan metode pre tes,ceramah, tanya jawab, diskusi, praktetk , studi kasus, tanya jawab dan post tes kepada anggota Karang Taruna Pancar Urang Sadaya dengan jumlah 30 peserta. Hasil pre tes menunjukan rataan nilai 35 sedangakan nilai pos tes menunjukan rataan nilai 85. Pengetahuan tentang manajemen event dapat tersampai dengan baik kepada peserta dan diharapkan menjadi modal bagi warga sekitar untuk dapat merealisasikan event futsal di kemudian hari.

Downloads

Published

2023-10-30

How to Cite

Dzulfiqar Diyananda, & Nadya Dwi Oktafiranda. (2023). PELATIHAN MANAJEMEN EVENT FUTSAL BAGI WARGA PADA DESA BOJONG KONENG KABUPATEN BOGOR. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), SNPPM2023BRL-18 - SNPPM2023BRL-24. Retrieved from https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/39957

Similar Articles

<< < 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.