KEMAMPUAN LITERASI SAINS SISWA SD PADA KONTEKS MELESTARIKAN CAPUNG
DOI:
https://doi.org/10.21009/biosferjpb.10-1.3Keywords:
Sains di Sekolah dasar, literasi sains, konteks, capung.Abstract
Capung merupakan serangga yang berperan penting dalam keseimbangan ekologi. Saat ini keberadaan capung semakin langka dan ada predisksi suatu saat capung akan punah jika pencemaran air semakin meningkat. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dan kualitatif yang bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan literasi sains siswa pada konteks melestarikan capung. Penelitian melibatkan 89 orang siswa SD kelas 4 pada 2 Sekolah Dasar di Kota Sukabumi. Data diambil dengan menggunakan soal literasi sains pilihan ganda serta lembar wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan literasi sains siswa secara umum pada kategori cukup, sementara dari wawancara siswa diperoleh hasil bahwa siswa sudah cukup mampu menjelaskan mengapa capung saat ini sulit di temukan di lingkungan, begitupun dalam upaya menjaga kelestarian capung. Melalui penelitian ini diperoleh gambaran literasi sains siswa Sekolah Dasar yang dapat menjadi penelitian pendahuluan untuk mengembangkan pembelajaran untuk melestarikan serangga/hewan yang terancam punah yang disebabkan oleh ketidakseimbangan ekosistem saat ini
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Biosfer: Jurnal Pendidikan Biologi (Biosferjpb) and Departement of Biology Education, Universitas Negeri Jakarta as publisher of the journal.