Strategi Komunikasi Humas Pemerintah Daerah Dalam Mengimplementasikan Kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar
DOI:
https://doi.org/10.21009/COMMUNICOLOGY.022.03Keywords:
Humas, Strategi Komunikasi, Strategi Komunikasi HumasAbstract
Abstract
In program implementation, communication is positioned as a way or strategy to make all parties understand the program and run it well. Communication is positioned as a way or strategy. Methods or strategies that put forward the principle of communication are called communication strategies (Hallahan et al., 2007; Holtzhausen, 2011) (Widodo, Aan, 2020). The purpose of this research is to find out how the local city government's public relations communication strategy in implementing the Large-Scale Social Restriction Policy (PSBB). The theory used is that the communication strategy is determined by the systematic ability between the related components which will be the answer to the questions in Laswell's statement. The results of this study are discussing persuasive communication strategies, persuasive messages are prioritized from DKI Jakarta in an effort to prevent covid-19. The communication strategy was during the Covid-19 pandemic so that it was directed through their online media such as website channels, social media or the use of LEDs or Videotrones at strategic points, so that there were no crowds like in face-to-face counseling activities.
Abstrak
Dalam implementasi program, komunikasi diposisikan sebagai sebuah cara atau strategi untuk membuat seluruh pihak dapat memahami program dan menjalankan dengan baik. Komunikasi diposisikan sebagai sebuah cara atau strategi. Cara atau strategi yang dengan mengedepankan prinsip komunikasi, disebut sebagai strategi komunikasi (Hallahan et al., 2007; Holtzhausen, 2011)(Widodo, Aan, 2020). Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana strategi komunikasi humas pemerintah Kota daerah dalam mengimplementasikan Kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Teori yang dipakai adalah strategi komunikasi ditentukan oleh kemampuan sistematis antar komponen yang terkait akan merupakan jawaban terhadap pertanyaan dalam pernyataan Laswell. Hasil penelitian ini yaitu membahas tentang Strategi komunikasi persuasif, pesan diutamakan secara persuasive dari DKI Jakarta dalam upaya pencegahan covid-19. Strategi komunikasi tersebut di masa pandemic Covid-19 sehingga diarahkan melalui media online yang mereka miliki seperti kanal website, media social atau pemanfaatan LED atau Videotrone yang ada di titik-titik strategis, agar tidak terjadi kerumunan seperti pada kegiatan penyuluhan tatap muka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this Journal agree to the following terms:
- Author retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a creative commons attribution licensethat allow others to share the work within an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication of this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangementfor the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g. acknowledgement of its initial publication in this journal).
- Authors are permitted and encouraged to post their work online(e.g. in institutional repositories or on their websites) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published works.
Users/public use of this website will be licensed to CC BY