Pengaruh Efektivitas Praktik Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI Program Keahlian Teknik Bangunan SMK Negeri 1 Cibinong Kabupaten Bogor

Authors

DOI:

https://doi.org/10.21009/jpensil.v6i1.7247

Keywords:

Prakerin, Efektivitas, Kesiapan Kerja

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui tingkat kesiapan kerja berdasarkan efektivitas praktik kerja industri terhadap siswa SMK Negeri 1 Cibinong Kelas XI Program Keahlian Teknik Bangunan. Praktik kerja industri merupakan salah satu pengaruh positif yang memberikan sikap kesiapan kerja pada siswa SMK Negeri 1 Cibinong.

Penelitian ini menggunakan metode survei dengan melakukan pendekatan korelasional. Metode ini digunakan untuk memperoleh infomrasi hubungan antar variabel yang akan diteliti.

Hasil penelitian menunjukan bahwa efektivitas praktik kerja industri berpengaruh positif dan signifikan terhadap kesiapan kerja siswa SMK Negeri 1 Cibinong Kabupaten Bogor. Efektivitas praktik kerja industri memberikan determinasi sebesar 50,81% terhadap kesiapan kerja dengan persamaan regresi Y=43,482+0,393X yaitu pengaruh efektivitas praktik kerja industri terhadap variabel kesiapan kerja adalah positif. Semakin tinggi efektivitas praktik kerja industri, maka semakin tinggi pula kesiapan untuk bekerja.

Downloads

Published

2017-02-01

How to Cite

Fauzi, M., Neolaka, A., & Arthur, R. (2017). Pengaruh Efektivitas Praktik Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI Program Keahlian Teknik Bangunan SMK Negeri 1 Cibinong Kabupaten Bogor. Jurnal Pensil : Pendidikan Teknik Sipil, 6(1), 15–20. https://doi.org/10.21009/jpensil.v6i1.7247

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>