Need analysis Analisis Kebutuhan untuk Peningkatan Kompetensi Teknologi Informasi dan Komunikasi Guru di Program Sekolah Universal Service Obligation
Analisis Kebutuhan
DOI:
https://doi.org/10.21009/JPI.041.04Keywords:
Need analysis; 3 Phase Needs Assessment; Instructional and Non Instructional InterventionAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mencari kesenjangan apa saja yang muncul sebagai upaya untuk meningkatkan kompetensi guru di wilayah 3T. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah model 3 Fase Needs Assessment oleh Witkin dan Altschuld. Model ini terdiri dari 3 fase utama yakni Pre-assessment, Assessment dan Post-assessment. Instrumen penelitian yang digunakan berupa kuesioner, wawancara dan dokumentasi. Informan pada penelitian ini adalah 1 orang staff bidang SDM Pendidikan Pustekkom Kemendikbud, 26 orang guru, 1 orang validator dan 1 orang ahli materi. Hasil dari penelitian ini yaitu kesemua aspek yang berjumlah tiga belas dinyatakan terdapat kesenjangan, sehingga membutuhkan tindak lanjut agar dapat meningkatkan kinerja guru di wilayah 3T. Rekomendasi solusi yang diberikan berupa intervensi instruksional dan non instruksional. Pada intervensi instruksional terdiri dari pelatihan, Focus Group Discussion serta workshop. Pada intervensi non instruksional terdiri dari mentoring, coaching, sharing session, sosialisasi serta branding awareness
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
JPI provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
All articles published Open Access will be immediately and permanently free for everyone to read and download. We are continuously working with our author communities to select the best choice of license options, currently being defined for this journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA).