PELATIHAN SENAM KREASI LEVEL INTERMEDIATE BAGI PENGGERAK OLAHRAGA MASYARAKAT DI WILAYAH KECAMATAN PULOGADUNG JAKARTA TIMUR

Authors

  • Wahyuningtyas Puspitorini Universitas Negeri Jakarta
  • Heni Widyaningsih Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

Creation Gymnastics, Intermediate Level, Sports Mover, Senam Kreasi, Level Intermediate, Penggerak Olahraga

Abstract

Abstract

Health and fitness is the right of all people in a region, with a good level of fitness that people can have allowing them to carry out various activities. However, not all people easily get access to fitness due to several factors that become obstacles. One of the factors is that people do not understand what to do to get a good level of fitness. Another factor driving sports (gymnastics instructors) appointed has not all had higher level creative gymnastics skills for the community so as not to be monotonous which ends up boring. Through this Community Service activity, it will improve the skills of sports movers to have higher skills to improve the fitness of the local community.

Abstrak

Kesehatan dan kebugaran merupakan hak semua masyarakat dalam suatu wilayah, dengan tingkat kebugaran yang baik yang dapat dimiliki masyarakat memungkinkan mereka melakukan berbagai aktivitasnya. Namun tidak semua masyarakat mudah mendapatkan akses untuk kebugaran karena beberapa faktor yang menjadi kendala. Salah satu faktornya adalah masyakarat belum faham apa saja yang harus dilakukan untuk memperoleh tingkat kebugaran yang baik. Faktor lainnya penggerak olahraga (instruktur senam) yang ditunjuk belum semua memiliki keterampilan senam kreasi yang lebih tinggi levelnya untuk masyarakat agar tidak monoton yang akhirnya membosankan. Melalui kegiatan Pengabdian Kpada Masyarakan ini akan meningkatkan keterampilan penggerak olahraga agar memiliki keterampilan yang lebih tinggi untuk meningkatkan kebugaran masyarakat setempat.

Downloads

Published

2023-10-30

How to Cite

Puspitorini, W., & Widyaningsih, H. (2023). PELATIHAN SENAM KREASI LEVEL INTERMEDIATE BAGI PENGGERAK OLAHRAGA MASYARAKAT DI WILAYAH KECAMATAN PULOGADUNG JAKARTA TIMUR . Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), SNPPM2023P-194 - SNPPM2023P-198. Retrieved from https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/39537

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

<< < 18 19 20 21 22 23 

You may also start an advanced similarity search for this article.