PEMANFAATAN RUANG TERBUKA HIJAU UNTUK MENINGKATKAN LITERASI GERAK PADA OLAHRAGA MASYARAKAT DI DESA CISAAT SUBANG JAWA BARAT

  • Heni Widyaningsih Universitas Negeri Jakarta
  • Albert A. Tangkudung Universitas Negeri Jakarta
  • Eva Julianti Universitas Negeri Jakarta
  • Hernawan Universitas Negeri Jakarta
  • Aan Wasan Universitas Negeri Jakarta
Keywords: Green Open Space, Community Sports, Movement Literacy

Abstract

Abstract

Community sports is one of the sports activity programs carried out by all Indonesian citizens. The characteristics of Indonesia's territory are quite adequate in providing open land that can be used for physical activities and can even be used as an alternative recreational sport for the community. Cisaat Village is an area that has good potential to develop community sports activity programs with the availability of sufficient green open space but has not been utilized optimally by the local community. The approach or method that will be used in this activity is an educative approach and a persuasive approach where the local community will gain knowledge about the use of green open spaces and invite them to carry out more beneficial community activities. Thus it is hoped that it can have an impact, can be a routine activity held and managed by the community which will eventually improve the Sport Development Index
(SDI).

 

Abstrak

Olahraga masyarakat merupakan salah satu program kegiatan olahraga yang dilakukan oleh seluruh warga Indonesia. Karakteristik wilayah Indonesia cukup memadai dalam menyediakan lahan terbuka yang dapat dimanfaatkan untuk melakukan aktifitas fisik bahkan dapat dijadikan sebagai alternatif olahraga rekreasi bagi masyarakat. Desa Cisaat merupakan wilayah yang memiliki potensi yang baik untuk mengembangkan program kegiatan olehraga masyarakat dengan ketersediaan ruang terbuka hijau yang cukup namun belum dimanfaat secara optimal oleh masyarakat setempat. Melalui pendekatan atau metode yang akan digunakan dalam kegiatan ini adalah dengan metode pendekatan edukatif dan metode pendekatan persuasif dimana masyarakat setempat akan mendapatkan pengetahuan tentang pemanfaatan Ruang Terbuka Hijau serta mengajak mereka untuk melaksanakan kegiatan kemasyarakatan yang lebih bermanfaat. Dengan demikian diharapkan dapat memberikan dampak dapat merupakan kegiatan rutin diadakan dan dikelola oleh masyarakat yang pada akhirnya akan meningkatkan Sport Development Indeks (SDI).

Published
2022-12-20
How to Cite
Widyaningsih, H., Albert A. Tangkudung, Eva Julianti, Hernawan, & Aan Wasan. (2022). PEMANFAATAN RUANG TERBUKA HIJAU UNTUK MENINGKATKAN LITERASI GERAK PADA OLAHRAGA MASYARAKAT DI DESA CISAAT SUBANG JAWA BARAT. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), SNPPM2022SH-59 . Retrieved from https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/33818