Strategi Employer Branding Pegipegi Life Dalam Mengelola Karyawan Guna Membentuk Citra Positif
DOI:
https://doi.org/10.21009/COMMUNICOLOGY.030.09Keywords:
Employer branding, Pegipegi, Citra PositifAbstract
Di tengah revolusi digital, perusahaan diharuskan untuk melakukan pembaruan baik untuk kepentingan bisnis maupun bagi sumber daya manusia yang ada didalamnya. Dalam mempertahankan dan memperoleh kandidat terbaik, perusahaan perlu melakukan employer branding untuk memenangkan talent war di antara kompetitor. Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan bagaimana strategi Pegipegi dalam mengelola karyawan, dan membentuk citra positif untuk memiliki daya tawar yang unik melalui kegiatan employer branding. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan metode pengumpulan data yaitu wawancara, dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pegipegi telah menjalankan lima nilai esensial yang dimiliki oleh perusahaan. Melalui kelima dimensi employer branding yang diterapkan secara eksternal maupun internal, Pegipegi memanfaatkan tiga platform utama untuk publikasi employer branding di Instagram, Medium, dan LinkedIn. Pegipegi juga sukses membentuk image yang baik di mata publik sekaligus meningkatkan loyalitas karyawan untuk jenjang waktu yang lama.
References
Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodologi penelitian kualitatif. CV Jejak (Jejak Publisher).
Butsi, F. I. (2019). Memahami pendekatan positivis, konstruktivis dan kritis dalam metode penelitian komunikasi. Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi Communique, 2(1), 48-55.
Chan, A., Rivani, R., & Fajarwati, S. (2019). EMPLOYER BRANDING PT. ASTRA INTERNASIONAL. AdBispreneur: Jurnal Pemikiran dan Penelitian Administrasi Bisnis dan Kewirausahaan, 4(2), 123-133.
Fadli, M. R. (2021). Memahami desain metode penelitian kualitatif. Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum, 21(1), 33-54.
Kusuma, T. C. & Prasetya, A. (2017). PENERAPAN EMPLOYER BRANDING DAN EMPLOYEE VALUE PROPOSITION UNTUK MENCIPTAKAN EMPLOYEE ENGAGEMENT (Studi Pada PT Bank Central Asia Tbk). Jurnal Administrasi Bisnis, 5(5), 143-151.
Pegipegi (Tentang Kami). (n.d.). Retrieved https://www.pegipegi.com/team/index.html
Radhinda, P. A. (2020). Penerapan Proses Employer Branding Pada Perusahaan E-Commerce (Studi Kasus pada Shopee Indonesia). Tuturlogi: Journal of Southeast Asian Communication, 1(3), 185-204.
Ryana, T. V., Hafiar, H., & Lukman, S. (2019). Proses Employer Branding PT. Mercedes-Benz Indonesia untuk Meningkatkan Eksistensi Perusahaan. Mediator: Jurnal Komunikasi, 12(2), 212-224.
Zellatifanny, C. M., & Mudjiyanto, B. (2018). Tipe penelitian deskripsi dalam ilmu komunikasi. Diakom: Jurnal Media Dan Komunikasi, 1(2), 83-90.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this Journal agree to the following terms:
- Author retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a creative commons attribution licensethat allow others to share the work within an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication of this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangementfor the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g. acknowledgement of its initial publication in this journal).
- Authors are permitted and encouraged to post their work online(e.g. in institutional repositories or on their websites) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published works.
Users/public use of this website will be licensed to CC BY