PELATIHAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS E-LEARNING, PEMBUATAN VIDEO PEMBELAJARAN DAN SCHOOLOGY PENUNJANG PEMBELAJARAN DARING UNTUK GURU SMK

Authors

  • Tuti Iriani Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan Universitas Negeri Jakarta
  • Anisah Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

E-learning, Video, Schoology

Abstract

Abstract

Changes in learning patterns from offline to online have an impact on the quality of learning. Therefore, teacher creativity in using various media is essential. This Community Service activity aims to provide training to SMK teachers in the field of Technology and Engineering regarding the making of learning videos and Schoology to support online learning. Activities were carried out in online seminars using the Zoom platform and live streaming on YouTube within 180 minutes. The presentation of material on making videos and Schoology is into three main parts, namely 1) understanding of enjoyable online learning, 2) how to make learning videos simply, and 3) tutorials using Schoology. In general, this community service activity provides an introduction and understanding of making videos simply and using Schoology to support online learning.

 

Abstrak

Perubahan pola pembelajaran dari luring menjadi daring memberikan dampak terhadap kualitas pembelajaran. Kreativitas guru dalam menggunakan berbagai media sangat penting.  Tujuan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat ini adalah memberikan pelatihan kepada Guru SMK bidang Teknologi dan Rekayasa mengenai pembuatan video pembelajaran dan Schoology untuk penunjang pembelajaran daring. Kegiatan yang dilaksanakan dalam bentuk seminar daring menggunakan platform Zoom dan livestreaming di YouTube dalam waktu 180 menit. Paparan materi mengenai pembuatan video dan schoology ini dibagi menjadi tiga bagian utama, yaitu 1) pemahaman tentang pembelajaran daring yang menarik , 2) cara membuat  video pembelajaran dengan cara sederhana dan 3) Tutorial menggunakan schoology.  Secara umum dapat disimpulkan bahwa kegiatan Pengabdian kepada masyarakat ini memberikan pengenalan dan pemahaman mengenai pembuatan video dengan cara yang sederhana serta menggunakan schoology untuk penunjang pembelajaran daring. 

Downloads

Published

2021-12-20

How to Cite

Iriani, T., & Anisah. (2021). PELATIHAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS E-LEARNING, PEMBUATAN VIDEO PEMBELAJARAN DAN SCHOOLOGY PENUNJANG PEMBELAJARAN DARING UNTUK GURU SMK . Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), SNPPM2021P-42 - SNPPM2021P-48. Retrieved from https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/25525

Similar Articles

<< < 11 12 13 14 15 16 17 18 19 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.