PELATIHAN MEDIA PEMBELAJARAN MELALUI PENDEKATAN ETNOMATEMATIKA DI MGMP MATEMATIKA KOMISARIAT CISARUA

Authors

  • Fauzi Mulyatna Universitas Indraprasta PGRI
  • Arfatin Nurrahmah Universitas Indraprasta PGRI
  • Seruni Universitas Indraprasta PGRI

Keywords:

ethnomathematics, learning media, Independent Curriculum, etnomatematika, media pembelajaran, kurikulum merdeka

Abstract

Abstract

Mathematics learning in today's classrooms is required to embrace and reflect its cultural diversity. So that the teacher's ability to present learning media should not only be in terms of presenting interesting, but also integrating culture in the context of the material in learning media. This activity aims to train teachers how to create culture-based mathematics learning media, then integrated into mathematics classes.  To achieve this goal, the team discussed what ethnomathematics is and why it should be included in the mathematics curriculum. The team also presents examples of ethnomathematics in math classes. The training activity was attended by 25 mathematics teachers who were in the Mathematics MGMP environment of the Cisarua Commissariat. Training is carried out in stages, namely 1) preparation, 2) implementation, and 3) evaluation. As a result of this activity, mathematics teachers can create learning media containing ethnomathematics, and implement it in learning. There are seven learning materials for grade VII junior high school made by teachers in groups. Where, these seven materials have been adapted to the Merdeka curriculum, the curriculum currently used by schools.

 

Abstrak

Pembelajaran matematika di kelas saat ini diharuskan merangkul dan mencerminkan keragaman budaya yang. Sehingga kemampuan guru dalam menyajikan media pembelajaran semestinya tidak hanya dari segi penyajiannya saja yang menarik, tetapi juga mengintegrasikan budaya dalam konteks materi dalam media pembelajaran. Kegiatan ini bertujuan untuk melatih para guru bagaimana membuat media pembelajaran matematika berbasis budaya, kemudian diintegrasikan ke dalam kelas matematika.  Untuk mencapai tujuan tersebut, tim membahas apa itu etnomatematika dan mengapa harus dimasukkan ke dalam kurikulum matematika. Tim juga menyajikan contoh etnomatematika di kelas matematika. Kegiatan pelatihan diikuti oleh 25 guru matematika yang berada di lingkungan MGMP Matematika Komisariat Cisarua. Pelatihan dilaksanakan dengan tahapan yaitu 1) persiapan, 2) pelaksanaan, dan 3) evaluasi. Hasil dari kegiatan ini, guru matematika dapat membuat media pembelajaran bermuatan etnomatematika, dan mengimplentasikan dalam pembelajaran. Terdapat tujuh materi pembelajaran kelas VII SMP yang dibuat oleh guru secara berkelompok. Dimana, ketujuh materi ini sudah disesuaikan dengan kurikulum Merdeka, kurikulum yang digunakan saat ini oleh sekolah.

Downloads

Published

2023-10-30

How to Cite

Mulyatna, F., Nurrahmah, A., & Seruni. (2023). PELATIHAN MEDIA PEMBELAJARAN MELALUI PENDEKATAN ETNOMATEMATIKA DI MGMP MATEMATIKA KOMISARIAT CISARUA. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), SNPPM2023P-101 - SNPPM2023P-109. Retrieved from https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/39357

Similar Articles

<< < 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.