PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN PRAKTIK PEMANDU WISATA RELIGI MELALUI PEMANFAATAN TEKNOLOGI DIGITAL DI KELURAHAN JATINEGARA KAUM

Authors

  • Heryanti Utami Universitas Negeri Jakarta
  • Ummu Hani Universitas Negeri Jakarta
  • Fitri Laila Syawali Siregar Universitas Negeri Jakarta

Keywords:

Tour guides, Jatinegara Kaum, Digital Technology, Religious Tourism, Pemandu wisata, jatinegara kaum, Teknologi Digital, Wisata Relig

Abstract

Abstract

Improving the knowledge and practice of religious tour guides through the use of digital technology is a community service activity that aims to improve the practice of religious tour guides based on digital technology. In today's digital era, tour guides must improve their performance, which was previously only done traditionally, to become based on digital technology. The method used is the Participatory Action Research (PAR) method, namely through dialogue, discussion, questions and answers, and assignments regarding the practice of religious tour guides based on technology. The participants involved were 3 members of Karang Taruna and 15 members of KTH Rumah Kaum Jayakarta. Data collection techniques were carried out through observation, interviews, and documentation. The results of the service showed that community service activities were effective in improving the knowledge and practice of utilizing technology in religious tour guides. Through the practice of religious tour guides with the use of technology based on sites, social media, and applications, participants can feel the benefits in promoting religious tourism and making the work of tour guides more efficient.

 

Abstrak

Peningkatkan pengetahuan dan praktik pemandu wisata religi melalui pemanfaatan teknologi digital merupakan kegiatan pengabdian masyarakat yang memilki tujuan untuk meningkatkan praktik pemandu wisata religi berbasis teknologi digital. Di Era digital saat ini, pemandu wisata harus lebih meningkatkan performanya yang tadinya hanya dengan cara tradisional menjadi berbasis teknologi digital. Metode yang digunakan menggunakan metode Participatory Action Research (PAR) yaitu melalui dialog, diskusi, tanya jawab, dan penugasan mengenai praktek pemandu wisata religi berbasis teknologi. Peserta yang terlibat yaitu 3 anggota karang taruna dan 15 anggota KTH Rumah Kaum Jayakarta. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa kegiatan pengabidan masyarakat efektif untuk meningkatkan pengetahuan dan praktik pemanfaatan teknologi pada pemandu wisata religi. Melalui praktifk pemandu wisata religi denga pemanfaatan teknologi berbasisis situs, media sosial, dan aplikasi, peserta dapat merasakan manfaat dalam mempromosikan wisata religi serta mengefisiensikan pekerjaan pemandu wisata. 

Downloads

Published

2024-11-15

How to Cite

Heryanti Utami, Ummu Hani, & Fitri Laila Syawali Siregar. (2024). PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN PRAKTIK PEMANDU WISATA RELIGI MELALUI PEMANFAATAN TEKNOLOGI DIGITAL DI KELURAHAN JATINEGARA KAUM. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1), SNPPM2024P- 638 - SNPPM2024P - 645. Retrieved from https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm/article/view/50052

Similar Articles

<< < 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.