PENINGKATAN KECAKAPAN PERSONAL MELALUI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL

  • YUSRIA YUSRIA Institut Agama Islam Negeri Sulthan Thaha saifuddin Jambi

Abstract

Abstract: The objective of this research was to improve of personal skill through contextual teaching and learning conducted at B group of the islamic kindergarten al-aqsha Jambi in 2013. The subject of research were 24 children. This research method was based on the Research Action Class of Kemmis and Mc. Taggart Model included of four steps (1) planning, (2) action, (3) observation and evaluation, and (4) reflextion. The study consisted of two cycles, each cycle consisted of 9 times meeting. and data analysis were used quanlitative and quantitative data. The data were collected used observation, interview non structure, and documentation. Results of this research are showed an incresead children`s personal skill through the contextual teaching and learning. The evident showed by a average personal skill of children score of 44.29 pre cycle, then increased in the first cycle of the second cycle of 56.79 and 85.75. The findings that the contextual teaching and learning was could increase children`s personal skill, and this research couldn`t be generalized. 

Keyword: personal skill, contextual teaching and learning, and early childhood.

 

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kecakapan personal anak melalui pembelajaran kontekstual di TK Islam Al-aqsha Kelompok belajar B Kota Jambi tahun 2013. Subjek penelitian ini terdiri dari 24 orang anak. Metode penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang mengacu kepada model Kemmis dan Mc. Taggart meliputi empat tahap yaitu (1) perencanaan (2) tindakan (3) observasi dan (4) refleksi. Penelitian ini terdiri dari dua siklus, setiap siklus terdiri dari 9 kali pertemuan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis data kualitatif dan kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen observasi, wawancara dokumentasi, catatan lapangan, dan diskusi. Hasil penelitian ini menyatakan adanya peningkatan kecakapan personal anak melalui pembelajaran kontekstual, dibuktikan dengan skor rata-rata kecakapan personal awal anak 44.29, siklus I rata-rata 56.79 dan siklus II 85.75. Temuan penelitian bahwa pembelajaran kontekstual dapat meningkatkan kecakapan personal anak TK Islam al-aqsha kota Jambi dan tidak dapat digeneralisasikan.

 

Kata kunci : kecakapan personal, pembelajaran kontekstual dan anak usia din

Published
2016-11-30
How to Cite
YUSRIA, Y. (2016). PENINGKATAN KECAKAPAN PERSONAL MELALUI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 10(2), 327 - 348. https://doi.org/10.21009/JPUD.102.08