PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK ELEKTRONIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSERVASI ANAK USIA DINI

(Penelitian dan Pengembangan pada Anak Usia 7-8 Tahun di Wilayah Kota Tangerang Selatan)

Authors

  • Erie Siti Syarah Universitas Negeri Jakarta
  • Elindra Yetti Universitas Negeri Jakarta
  • Lara Fridani Universitas Negeri Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.21009/JPUD.122.04

Abstract

This study aims to develop electronic comic media as a medium to improve understanding of marine conservation in early childhood. The research method used is research and development with the ADDIE model. The data collection technique used is based on the result of expert validation and effectiveness test through quasi-experiment with data analysis of paired t-test statistic. The study involved children aged 7-8 years in urban areas as participants. The result of research and product development showed that (1) Electronic comic media significantly improved the understanding of marine conservation in children (2) the validity of electronic comics and electronic comics indicated by the test of marine conservation material expert 75% and media expert test 90,3% with very category feasible. (3) The effectiveness of comic media is shown by the result of pre-test and post-test of children obtained by t-value > t-table, and Sig (2-tailed) <0.05 (α). 
Keywords: Early Childhood, Electronic Comics, Marine Conservation, 


Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media komik elektronik sebagai sarana untuk meningkatkan pemahaman konservasi kelautan pada anak usia dini. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan dengan model ADDIE. Tehnik pengumpulan data yang digunakan adalah hasil validasi pakar dan uji efektivitas melalui kuasi eksperimen dengan analisis data statistic paired t-test. Responden penelitian adalah anak usia 7-8 tahun di wilayah perkotaan. Hasil penelitian dan pengembangan produk yang dihasilkan menunjukkan bahwa (1) Media komik elektronik secara signifikan dapat meningkatkan pemahaman konservasi kelautan pada anak (2) kevalidan media komik elektronik ditunjukkan dengan hasil uji pakar materi konservasi kelautan 75% dan uji pakar media 90,3% dengan kategori sangat layak. (3) Keefektifan media komik ditunjukkan berdasarkan hasil pre-test dan post-test anak dengan hasil t-hitung lebih besar dari t-tabel, serta Sig(2-tailed) < 0.05 (α). 
Kata Kunci: Anak Usia Dini, Komik Elektronik, Konservasi Kelautan,

Downloads

Published

2018-11-27

How to Cite

Syarah, E. S., Yetti, E., & Fridani, L. (2018). PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK ELEKTRONIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSERVASI ANAK USIA DINI: (Penelitian dan Pengembangan pada Anak Usia 7-8 Tahun di Wilayah Kota Tangerang Selatan). JPUD - Jurnal Pendidikan Usia Dini, 12(2), 231–240. https://doi.org/10.21009/JPUD.122.04

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>